Mountainering
Mountainering secara sederhana dapat diartikan segala aktifitas teknik dalam suatu kegiatan di gunung. Mountainering sendiri dibagi menjadi empat kelompok menurut tingkatannya pertama
disebut Hill walking, kedua scrambling, ketiga Hiking keempat climbing. Untuk climbing sendiri masih dibagi lagi menjadi beberapa teknik.
Untuk mengetahui perbedaan masing-masing
istilah bisa Anda coba lihat direferensi lain. Sebab kali ini kami hanya akan menampilkan beberapa contoh dalam mountainering yang lazimnya dikuasai oleh anggota pencinta alam.
Salam Lestari. . .(Semua OPA di Indonesia)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar