Kamis, 27 Oktober 2011

Ranukumbolo I’am in Love


Ranukumbolo I’am in Love

                Itulah yang diucapkan oleh anggota skibpala yang mendaki Gunung Semeru dengan ketinggian 3.656 mdpl. Gunung tertinggi di pulau Jawa ini memiliki pemandangan dan panorama alam yang sangat memukau bagi siapa saja yang melihatnya. Sayangnya hal itu tidak sebanding dengan tanggung jawab yang diberikan oleh para penikmatnya.
               Sebut saja Ranukumbolo yang merupakan salah satu daya tarik wisata pendakian kawasan Taman Nasional Bromo Semeru Tengger ini. Di sekitar danau ini terdapat bak sampah yang kurang terkelolah dengan baik dan ditanbah lagi dengan kurangnya tanggung jawab para pendaki yang membuang sampah di sekitar kawasan tersebut. Untuk itu kami menitip pesan bahwa jika kita mendaki, marilah kita bersedekah dengan membawa sampah turun kembali.
               Bagi saudara-saudara yang ingin mendapat informasi tentang pendakian dapat mengakses di www.alton-prianto.blogspot.com


















Salam Lestari. . .(Semua OPA di Indonesia)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar